Smart Etos Jansen Sinamo Etos dan Kehendak Menjadi Rangkuman : Semua orang pasti mempunyai cita – cita atau kehendak menjadi seperti yang diinginkannya. Keinginan seperti ini adalah awal dari sebuah etos. Dari etos maka bertumbuhlah ke motivasi dan semangat. Semangat tidak akan menjadi apa – apa jika tidak dibarengi dengan kecerdasan dan ketekunan. Kedua hal ini diperlukan karena dalam perjalanan hidup kita pasti akan menemui tantangan. Nah jika etos yang kita miliki lalu kita jiwai maka itu akan menjadi habitus. Untuk mencapai habitus ini maka kita harus berpikir secara objektif dan komprehensif mengenai apa yang kita kehendaki. Karena itu bisa membangkitkan antusiasme yang paten. Karena itu selalulah ingat untuk mengevaluasi cita – cita dengan kecerdasan dan mempertahankannya dengan ketekunan. Label: rangkuman, talkshow
|